• Tentang Waspada Online
  • Kontak
  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Privacy Policy
  • Kode Etik Internal Perusahaan Pers
  • Jenjang Karir Kewartawanan
Waspada Online | Pusat Berita dan Informasi Medan Sumut Aceh
  • Home
  • Fokus Redaksi
  • Medan
  • Sumut
  • Aceh
  • Jabar
  • Warta
    • Indonesia Hari Ini
    • Politik
    • Mancanegara
    • Ekonomi dan Bisnis
    • Teknologi
    • Features
  • Sports
    • Lokal
    • Nasional
    • Internasional
    • PSMS
  • Ragam
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Khazanah
    • Remaja
    • Wisata
  • Hiburan
  • Terkini
  • WOL Video
  • LAINNYA
    • Komunitas
    • WOL News
    • Advertorial
    • Artikel Pembaca
      • Pengamat
      • Umum
No Result
View All Result
  • Home
  • Fokus Redaksi
  • Medan
  • Sumut
  • Aceh
  • Jabar
  • Warta
    • Indonesia Hari Ini
    • Politik
    • Mancanegara
    • Ekonomi dan Bisnis
    • Teknologi
    • Features
  • Sports
    • Lokal
    • Nasional
    • Internasional
    • PSMS
  • Ragam
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Khazanah
    • Remaja
    • Wisata
  • Hiburan
  • Terkini
  • WOL Video
  • LAINNYA
    • Komunitas
    • WOL News
    • Advertorial
    • Artikel Pembaca
      • Pengamat
      • Umum
No Result
View All Result
Waspada Online | Pusat Berita dan Informasi Medan Sumut Aceh
No Result
View All Result
  • Tentang Waspada Online
  • Kontak
  • Redaksi
  • Iklan
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • SOP Perlindungan Wartawan
  • Privasi
Home Aceh

Pemko Banda Aceh dan RTV Rancang Kerja Sama

Pengembangan Sektor Wisata dan Majukan UMKM

1 tahun ago
in Aceh, Fokus Redaksi
A A
0
Pemko Banda Aceh dan RTV Rancang Kerja Sama

Pemko Banda Aceh dan RTV Rancang Kerja Sama. (foto: ist)

89
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

BANDA ACEH, Waspada.co.id – Pemerintah Kota Banda Aceh siap menjalin kerjasama dengan Stasiun Televisi Swasta Nasional di Indonesia yaitu Rajawali Televisi (RTV). Rencana kerjasama ini dibahas dalam pertemuan Wali Kota Banda Aceh, Aminullah Usman, bersama Deputi CEO RTV, Ho Kuen Wei, Rabu (6/4/2022) lalu.

Wali Kota ditemani Asisten II, KBP, dan Koresponden RTV Aceh Dian Rahmat Syahputra. Sementara dari jajaran RTV turut hadir, Manager Licensing RTV Dimas Wibowo, Direktur Keuangan Mirza Mustiko, Deputy Director Corporate Communication, Manager News Muhammad Zack Al Hosen, dan Manager News Gathering Dian Palupi.

RelatedPosts

HIGHLIGHTS

HIGHLIGHTS: Gubsu Edy Borong Jajanan di Festival Kuliner, Korban Pembacokan Cari Keadilan, Iwan Hartono Alam Pimpin Perbasi Sumut

Minggu, 2023/05/28 19:56
Anggota-DPRD-Medan-dari-Fraksi-PKS-Irwansyah

Jual Daging Babi di Depan Rumah Makan Padang Viral, PUD Pasar Medan Diminta Bertindak

Minggu, 2023/05/28 19:13
Malaysia Masters 2023: Gregoria Incar Hattrick di Negeri Jiran

Malaysia Masters 2023: Gregoria Incar Hattrick di Negeri Jiran

Minggu, 2023/05/28 10:00

Wali Kota Banda Aceh Aminullah Usman mendukung adanya RTV di Kota Banda Aceh. Ia mengatakan hadirnya RTV di Kota Banda Aceh dapat mensosialisasikan kepada masyarakat luas terkait Kota Gemilang tersebut.

“Banyak program pembangunan Pemko yang perlu kita sosialisasikan agar diketahui masyarakat luas. Kita ingin RTV juga ikut menyiarkan ke publik program-program tersebut,” kata Aminullah.

Dalam pertemuan ini disampaikan juga, Kota Banda Aceh fokus pada sektor perdagangan, jasa, dan pariwisata. Selain itu, Pemko sedang gencar-gencarnya menggenjot sektor wisata. Sektor ini memiliki prospek yang sangat bagus di Banda Aceh.

“Banda Aceh memiliki potensi di sektor tersebut, seperti destinasi wisata Islami, wisata tsunami, wisata budaya dan sejarah hingga kuliner yang dikenal dengan label 3E (enak, enak sekali dan enaaak sekali),” ungkapnya.

Lanjut Aminullah, jumlah wisatawan di Banda Aceh sebelum pandemi mencapai 500 ribu jiwa baik domestik maupun mancanegara. Peningkatan tersebut seiring dengan bertambahnya destinasi wisata di Kota Banda Aceh.

“Sayangnya ketika musibah yang melanda Dunia yaitu adanya Covid 19, wisatawan yang berkunjung ikut berkurang pula,” cerita Wali Kota.

Untuk diketahui perkembangan kunjungan wisatawan ke Banda Aceh pada tahun 2018 berjumlah (393,400), pada tahun 2019 (503,992), tahun 2020 turun akibat pandemi covid 19 menjadi (172,197), dan pada tahun 2021 kembali mengalami peningkatan menjadi (251,836).

Selain itu, pertumbuhan UMKM juga cukup menggembirakan..UMKM kota Banda Aceh tumbuh 92 % walaupun di tengah pandemi dimana pada tahun 2017 jumlah UMKM Banda Aceh 9591, pada tahun 2018 10944 , pada tahun 2019 12012, pada tahun 2020 15107 dan pada tahun 2021 sebesar 16970, dan per februari 2022 jumlah UMKM kita mencapai 17080 UMKM.

“Alhamdulillah di tahun 2022 ini, baik dari sektor pariwisata dan UMKM sudah kembali mengalami peningkatan, hal itu dapat kita lihat dari banyaknya event-event Nasional yang sudah kembali di lakukan di Kota Banda Aceh,” sebutnya.

Sebab itu, RTV sebagai stasiun televisi Swasta Nasional tentunya memiliki jangkauan luas dalam pemberitaan, maka Aminullah berharap RTV dapat ikut andil mempromosikan destinasi wisata Banda Aceh ke nusantara dan mancanegara di New Normal ini.

“Berkaitan dengan wisata, tidak bisa bergerak secara lokal di Banda Aceh saja. Tentunya hal itu harus dibarengi dengan promosi ke luar daerah bahkan mancanegara. Kita berharap dengan adanya promosi di TV akan menambah jumlah wisatawan ke Banda Aceh,” ujarnya.

Selain memajukan Wisata di Kota Banda Aceh, Aminullah juga berharap, kehadiran RTV nantinya juga dapat meningkatkan promosi hasil produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Banda Aceh.

“Tentu kerja sama dengan RTV sebagai bentuk dukungan pemerintah dalam memajukan produk UMKM di Kota Banda Aceh. Kita harapkan semua berjalan lancar,” Demikian Aminullah. (bandaacehkota/ags/d1)

Tags: Aminullah UsmankerjasamaPariwisata Banda AcehPemko Banda AcehRTVUMKMWali Kota Banda Aceh
Previous Post

Berkas Perkara Vaksin Kosong Dinyatakan Lengkap, Kejati Sumut Tunggu Penyerahan Tersangka

Next Post

Cara Konsumsi Kurma Untuk Kontrol Gula Darah, Berikut Penjelasan Ahli Herbal

Related Posts

HIGHLIGHTS
Fokus Redaksi

HIGHLIGHTS: Gubsu Edy Borong Jajanan di Festival Kuliner, Korban Pembacokan Cari Keadilan, Iwan Hartono Alam Pimpin Perbasi Sumut

Minggu, 2023/05/28 19:56
Anggota-DPRD-Medan-dari-Fraksi-PKS-Irwansyah
Fokus Redaksi

Jual Daging Babi di Depan Rumah Makan Padang Viral, PUD Pasar Medan Diminta Bertindak

Minggu, 2023/05/28 19:13
Malaysia Masters 2023: Gregoria Incar Hattrick di Negeri Jiran
Fokus Redaksi

Malaysia Masters 2023: Gregoria Incar Hattrick di Negeri Jiran

Minggu, 2023/05/28 10:00
PSSI Tidak Bisa Jamin Lionel Messi Datang
Fokus Redaksi

PSSI Tidak Bisa Jamin Lionel Messi Datang

Minggu, 2023/05/28 08:00
Diduga Abal-abal, Proyek Rp679 Juta dari Dinas Perkim Sumut Diprotes Warga Labura
Fokus Redaksi

Diduga Abal-abal, Proyek Rp679 Juta dari Dinas Perkim Sumut Diprotes Warga Labura

Minggu, 2023/05/28 09:03
HIGHLIGHTS: Pemprov Sumut Gelar Program Pemutihan Pajak, F-PDIP Dukung Sikap Edy Rahmayadi dan Ijeck Minta Pusat Beri Perhatian Infrastruktur Bukit Lawang
Fokus Redaksi

HIGHLIGHTS: Pemprov Sumut Gelar Program Pemutihan Pajak, F-PDIP Dukung Sikap Edy Rahmayadi dan Ijeck Minta Pusat Beri Perhatian Infrastruktur Bukit Lawang

Sabtu, 2023/05/27 19:18
Next Post
Cara Konsumsi Kurma Untuk Kontrol Gula Darah, Berikut Penjelasan Ahli Herbal

Cara Konsumsi Kurma Untuk Kontrol Gula Darah, Berikut Penjelasan Ahli Herbal

Discussion about this post

Stay Connected

  • 36.6k Fans
  • 40.3k Followers
  • 67k Followers

Trending

  • Pemprov Sumut Kembali Gelar Program Pemutihan Pajak, Mulai 29 Mei Sampai 30 September 2023

    Pemprov Sumut Kembali Gelar Program Pemutihan Pajak, Mulai 29 Mei Sampai 30 September 2023

    3472 shares
    Share 1389 Tweet 868
  • Dilarang Parkir di Depan Kantor LBH Medan, Ali: Ini Bentuk Pembungkaman Terkait Kritik Lampu ‘Pocong’

    2235 shares
    Share 894 Tweet 559
  • Pemilik Aily Bakery Diduga Menistakan Agama, Dewan Desak Proses Sesuai Hukum

    3328 shares
    Share 1331 Tweet 832
  • F-PDIP Dukung Sikap Edy Rahmayadi Siap “Bertarung” di Pilgub 2024

    1729 shares
    Share 692 Tweet 432
  • Diduga Abal-abal, Proyek Rp679 Juta dari Dinas Perkim Sumut Diprotes Warga Labura

    568 shares
    Share 227 Tweet 142

Recent News

MANCHESTER-UNITED-2

Manchester United vs Fulham: Peringkat Ketiga Milik Setan Merah

Senin, 2023/05/29 00:35
Helikopter-Latih-Jatuh-Di-Bandung

Helikopter Latih Jatuh di Kebun Teh Ciwalini, Kabupaten Bandung

Minggu, 2023/05/28 23:00
IJECK-HAJI

Ijeck Harapkan Kuota Haji Sumut Bertambah

Minggu, 2023/05/28 22:55
IJECK-BLOT

Ijeck Temani Menpora Jajal Trek BLOT dan Ketemu Si Alang

Minggu, 2023/05/28 22:52
Waspada Online | Pusat Berita dan Informasi Medan Sumut Aceh

Waspada Online adalah media online pertama di Sumatera Utara yang resmi berdiri pada 11 Januari 1997 bertepatan dengan HUT Harian Waspada ke-50 dengan tujuan utama melengkapi sistem informasi sebagai referensi utama di Medan, Sumatera Utara, dan Aceh.

Follow Us

Temukan di Google Play

Recent News

MANCHESTER-UNITED-2

Manchester United vs Fulham: Peringkat Ketiga Milik Setan Merah

29 Mei 2023
Helikopter-Latih-Jatuh-Di-Bandung

Helikopter Latih Jatuh di Kebun Teh Ciwalini, Kabupaten Bandung

28 Mei 2023

Waspada Online © 2020 All right reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Fokus Redaksi
  • Medan
  • Sumut
  • Aceh
  • Jabar
  • Warta
    • Indonesia Hari Ini
    • Politik
    • Mancanegara
    • Ekonomi dan Bisnis
    • Teknologi
    • Features
  • Sports
    • Lokal
    • Nasional
    • Internasional
    • PSMS
  • Ragam
    • Gaya Hidup
    • Kesehatan
    • Khazanah
    • Remaja
    • Wisata
  • Hiburan
  • Terkini
  • WOL Video
  • LAINNYA
    • Komunitas
    • WOL News
    • Advertorial
    • Artikel Pembaca
      • Pengamat
      • Umum

Waspada Online © 2020 All right reserved.